W E L C O M E

Selamat datang di kawasan bebas berekspresi

Rabu, 13 Mei 2009

Rumput Laut

Rumput laut merupakan sumber daya hayati di pesisir laut. Biasanya rumput laut tumbuh di sekitar terumbu karang, karena rumput laut dapat hidup di pasir maupun terumbu karang. Beberapa Jenis rumput yang dibudidayakan adalah Euchema cottonii dan Gracelaria sp.
Rumput laut dapat hidup apabila rumput laut muda mendapatkan matahari yang cukup.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar